Tahapan Menggambar Unggas:
- Anatomi Burung SederhanaStruktur Bulu Burung
2. Struktur Bulu Burung
3. Menggambar Kepala Burung
4. Menggambar Kaki Burung
Menggambar Variasi Spesies Burung
- Perching Birds (Passeriformes)
- Landfowl (Galliformes)
- Falcon-like Birds of Prey (Falconiformes)
- Waterfowl (Anseriformes)
- Owls (Strigiformes)
- Parrots (Psittaciformes)
- Ostrich-like (Struthioniformes)
- Latihan
- Buatlah sketsa gambar mengenai gambar hewan unggas dengan menggunakan kesesuaian pada teknik detailing dan pewarnaan!
- Buatlah gambar tersebut dengan beberapa ketentuan sebagai berikut :
- Gambar disesuaikan dengan Point of View (POV) pengambilan gambar (frog eye, normal eye atau bird eye)!
- Perspektif dan perspektif dan proporsi disesuaikan dengan gambar foto asli!
- Proyeksi skala gambar ¾ dari kertas gambar dengan representasi detail sesuai struktur hewan!
- Rangkuman
Menggambar burung memerlukan beberapa teknik yang perlu diketahui terutama dalam detailing dan pewarnaan burung terkait dengan bulu burung. Menggambar burung juga memerlukan perhatian terhadap proporsi dan perspektif yang dilihat dari perbandinan ukuran burung dengan media yang digunakan. Menggambar burung memerlukan beberapa tahapan yang musti diketahui terkait gambar kepala, kaki dan badan burung.
PENUTUP
- Evaluasi & Kunci Jawaban
Evaluasi
Evaluasi setelah praktik akan ditanyakan kepada mahasiswa bila ditemui beberapa hal yang perlu diperbaiki biasanya terkait dengan perbandingan ukuran dan perspektif gambar burung yang dibuat harus menyesuaikan dengan ukuran media yang dibuat.
Kunci Jawaban
DAFTAR REFERENSI BACAAN
- Hamm, Jack. (1969). How to Draw Animals. The Putnam Publishing Group 200 Madison Avenue, New York.
- Hogarth, Burne. (1992). Dynamic Figuree Drawing. Watson – Guptill Publication, New York
- Smith, Stan. (1978). Drawing & Painting Figure Thames and Hudson, London.
- Parramon, Jose M. (1994). How to Draw the Human Figure Watson – Guptill Publication, New York.
- Yaun, Debra K. (2008). Drawing, How to Draw & Paint Animals, learn to draw with colored pensil step by step. Walter Foster Publishing. Inc,
- Yaun, Debra K. (2007). Drawing, How to Draw & Paint People, learn to draw with colored pensil step by step. Walter Foster Publishing. Inc,
- Wolley, Peter. (2005). Drawing Toward Watercolor. F+W Publications. Inc,